logo Kompas.id
Utama”Wayfinding”, Sistem Penunjuk ...
Iklan

”Wayfinding”, Sistem Penunjuk Jalan Pendukung Kelancaran Transportasi Publik

Sistem penunjuk jalan menjadi elemen penting untuk mendukung kelancaran moda. Wayfinding, istilah lain dari sistem itu, mulai diterapkan di Jakarta.

Oleh
Aditya Diveranta
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/Tk4un-eW3EVhJlDdvUTZwbQtmCM=/1024x683/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F11%2F8D5D38CF-32E2-488F-AB0D-B589814331A7_1573222454.jpeg
Kompas

Warga menunggu bus tepat di bawah papan tulisan tujuan bus, di Halte Gelora Bung Karno, Jakarta, Jumat (8/11/2019).

Arman (45), warga asal Sumatera Barat, kebingungan saat pertama kali menaiki bus Transjakarta, Jumat (8/11/2019). Siang itu, ia ingin bergegas menuju ke Halte Gelora Bung Karno, tetapi tidak tahu harus naik rute apa.

Ia kemudian bertanya kepada  seorang petugas yang menjaga pintu halte, lalu diarahkan untuk mengikuti rute Koridor 1, rute Blok M-Kota. Saat di dalam bus, ia diminta memperhatikan tanda pemberitahuan suara saat melewati Halte Gelora Bung Karno.

Editor:
Andy Riza Hidayat
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000