logo Kompas.id
UtamaPesta Kuliner di Akhir Oktober
Iklan

Pesta Kuliner di Akhir Oktober

Kangen menyantap makanan khas kampung halaman, tetapi waktu libur sangat sempit? Tak usah khawatir. Yuk, datang ke Kuliner Kampung Halaman di Emporium Mall Pluit, Jalan Pluit Selatan Raya, Penjaringan, Jakarta Utara.

Oleh
PINGKAN ELITA DUNDU
· 2 menit baca

Kangen menyantap makanan khas kampung halaman, tapi waktu libur sangat sempit? Tak usah khawatir. Yuk, datang ke Kuliner Kampung Halaman di Emporium Mall Pluit, Jalan Pluit Selatan Raya, Penjaringan, Jakarta Utara.

https://cdn-assetd.kompas.id/jPmXP8UVA518yK6NyxCSxVmeZb4=/1024x768/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F10%2F6ceb9932-28e7-4b93-90a8-35e4f7ff976f_jpg.jpg
KOMPAS/ALIF ICHWAN

Kawasan Blok M Square, Jakarta, Jumat (11/10/2019) menjelang senja hingga malam sekitar pukul 17.00-19.00, dapat dijumpai keunikan pedagang kuliner lesehan.

Festival kuliner berlangsung sejak Rabu lalu hingga Minggu (3/11/2019). Kita bisa menjelajah aneka makanan mulai pukul 10.00 hingga pukul 22.00 setiap harinya.

Editor:
agnesrita
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000