logo Kompas.id
UtamaMemuliakan Masa Depan Petani
Iklan

Memuliakan Masa Depan Petani

Oleh
Machradin Wahyudi Ritonga/Abdullah Fikri Ashri
· 5 menit baca

Sadar pentingnya regenerasi dan kemandirian pemuliaan padi, Pemerintah Desa Nunuk di Kecamatan Lelea dan Desa Kalensari di Kecamatan Widasari memanfaatkan dana desa untuk melatih petani muda.

https://cdn-assetd.kompas.id/AOq9R21xO8gN2wsnMkPASkm8vi0=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F10%2FKemandirian-ala-Petani-Indramayu_83982241_1570979340.jpg
KOMPAS/ABDULLAH FIKRI ASHRI

Runatin (40) dan Tarsono (33) menunjukkan rumpun padi dua benih lokal yang tengah disilangkan, Rabu (21/8/2019), di Desa Nunuk, Kecamatan Lelea, Kabupaten Indramayu, Jawa Barat. Kedua petani itu menyilangkan varietas Ciherang dan Leci.

Runatin (40) panik saat sembilan benih padi yang ia kawin silangkan hilang diterpa angin. Dia cemas karena yakin persilangan itu bisa menjadi benteng lain untuk menjaga kesejahteraan petani di masa depan. ”Gawat,” ucap petani itu sambil menjelajahi setiap sudut di depan rumahnya di Desa Nunuk, Kecamatan Lelea, Kabupaten Indramayu, Jawa Barat, Rabu (21/8/2019). Ia seperti mencari anaknya yang hilang.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000