logo Kompas.id
UtamaSenyawa Antikanker Potensial
Iklan

Senyawa Antikanker Potensial

Unair berhasil mensintesis senyawa antikanker potensial yaitu etil 4- [5- (metoksimetil) furan -2-yl] -6-metil-2-oxo-1,2,3,4-tetrahydropyrimidine-5-karboksilat.

Oleh
Hery Suwito
· 3 menit baca

Sintesis senyawa antikanker menjadi obyek penelitian yang menarik, antara lain dari senyawa turunan dihidropirimidin. Kami berhasil  mensintesis serangkaian turunan dihidropirimidin baru yaitu etil 4- [5- (metoksimetil) furan -2-yl] -6-metil-2-oxo-1,2,3,4-tetrahydropyrimidine-5-karboksilat.

https://cdn-assetd.kompas.id/AaSiLfv0RGNdG5R8fYrol62Kthc=/1024x576/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F02%2FWhatsApp-Image-2019-02-14-at-21.16.42_1550153876.jpeg
YOLA SASTRA UNTUK KOMPAS

Komunitas orangtua yang anaknya mengidap kanker berkumpul di sebuah restoran di Jakarta, Kamis (14/2/2019), untuk merayakan Hari Kanker Anak Internasional yang jatuh pada 15 Februari. Ilmuwan terus berupaya mencari obat antikanker, termasuk peneliti di Universiras Airlangga, Surabaya.

Ide tersebut berawal dari ditemukannya senyawa monastrol yang memiliki aktivitas antikanker moderat. Monastrol mengandung unsur sulfur dalam struktur molekulnya. Kami ingin membuat senyawa yang struktur dasarnya sama seperti monastrol. Bedanya, jika monastrol menggunakan sulfur, kami menggunakan oksigen.

Editor:
suburtjahjono
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000