logo Kompas.id
UtamaHanya 20 Persen Penduduk...
Iklan

Hanya 20 Persen Penduduk Indonesia yang Mengerti Gaya Hidup Sehat

Kementerian Kesehatan menyebut, hanya 20 persen dari total penduduk Indonesia yang menerapkan gaya hidup sehat. Sementara berbagai macam penyakit dan ancaman kesehatan angkanya terus meningkat.

Oleh
DEONISIA ARLINTA
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/Vq_wTIjhRwadVB2ZA58cwlo9aXE=/1024x608/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F09%2Fkompas_tark_3864856_45_0.jpeg
KOMPAS/IWAN SETIYAWAN

Moyo Ri (kiri), peneliti dari Departemen Keperawatan Takasaki University of Health and Welfare (Jepang), mengambil sampel darah warga di Puskesmas Kelurahan Pasir Gunung Selatan, Cimanggis, Depok, Kamis (26/12/2013). Penelitian kolaborasi dengan Fakultas Keperawatan Universitas Indonesia dilakukan untuk mengetahui tingkat kesadaran masyarakat akan penyakit diabetes. Indonesia menempati peringkat ke-7 negara dengan jumlah penderita diabetes terbanyak di dunia.

JAKARTA, KOMPAS — Kementerian Kesehatan menyebutkan, hanya 20 persen dari total penduduk Indonesia yang mengerti gaya hidup sehat. Sementara berbagai macam penyakit dan ancaman kesehatan, seperti tengkes (stunting) hingga obesitas, angkanya terus meningkat.

Gerakan masyarakat atau germas hidup sehat yang telah dikampanyekan pemerintah sejak 2017 dinilai belum menunjukkan hasil yang maksimal dalam meningkatkan status gizi masyarakat. Butuh rekonstruksi pemahaman yang masif di masyarakat agar gerakan ini menjadi kebiasaan dan pola perilaku yang dipastikan berjalan secara konsisten.

Editor:
khaerudin
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000