logo Kompas.id
UtamaHasil Investasi Masih Menjadi ...
Iklan

Hasil Investasi Masih Menjadi Penopang Pendapatan

Kondisi pasar modal yang lebih baik dibandingkan dengan tahun lalu menjadi penyelamat di tengah perlambatan pertumbuhan premi bisnis baru.

Oleh
KELVIN HIANUSA
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/5BZVTuJqVcpJc0-IEIntDG94e7Q=/1024x768/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F09%2FIMG_20190911_103028_1568204340.jpg
KOMPAS/KELVIN HIANUSA

Acara rilis Asosiasi Asuransi Jiwa Indonesia terkait kinerja industri pada triwulan II-2019, Rabu (11/9/2019), di Jakarta.

JAKARTA, KOMPAS — Hasil investasi masih menjadi penopang pendapatan industri asuransi jiwa pada triwulan II-2019. Kondisi pasar modal yang lebih baik dibandingkan dengan tahun lalu menjadi penyelamat di tengah perlambatan pertumbuhan premi bisnis baru.

Rilis Asosiasi Asuransi Jiwa Indonesia (AAJI), Selasa (11/9/2019), di Jakarta, menyebutkan, hasil investasi pada triwulan II-2019 sebesar Rp 22,84 triliun. Jumlah itu naik 373,4 persen dari kondisi minus Rp 8,35 triliun pada periode yang sama tahun lalu.

Editor:
Pascal Bin Saju
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000