logo Kompas.id
UtamaMahasiswa Papua Diminta...
Iklan

Mahasiswa Papua Diminta Kembali ke Kampus

Pemerintah berupaya memulihkan keadaan yang terjadi di Papua dan Papua Barat. Salah satu caranya adalah dengan memfasilitasi mahasiswa kembali ke kampusnya masing-masing.

Oleh
Kurnia Yunita Rahayu
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/2KkvQEs-DE1_UB-rn5QKv3abn8c=/1024x768/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F09%2FWhatsApp-Image-2019-09-09-at-18.19.13_1568028068.jpeg
KOMPAS/KURNIA YUNITA RAHAYU

Menteri Koordinator Politik, Hukum, dan Keamanan Wiranto (tengah), bersama Panglima TNI Marsekal Hadi Tjahjanto (kedua dari kiri), mengabarkan situasi terkini di Papua dan Papua Barat seusai rapat koordinasi di kantor Kemenko Polhukam, Jakarta, Senin (9/9/2019).

JAKARTA, KOMPAS — Pascagejolak yang terjadi di Papua dan Papua Barat, situasi di kedua daerah tersebut berangsur normal. Mahasiswa yang pulang ke kampung halamannya pun diminta kembali ke tempat belajarnya masing-masing.

Menteri Koordinator Politik, Hukum, dan Keamanan Wiranto mengatakan, hingga saat ini tercatat 835 mahasiswa Papua meninggalkan kota tempatnya belajar untuk pulang ke Papua dan Papua Barat. Wiranto menganggap mereka tersulut provokasi dan berita bohong (hoaks) mengenai ancaman keselamatan yang tak terjamin jika tetap berada di perantauan.

Editor:
Andy Riza Hidayat
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000