logo Kompas.id
UtamaDensus 88 Tangkap Tiga Terduga...
Iklan

Densus 88 Tangkap Tiga Terduga Teroris di Blitar

Tim Detasemen Khusus 88 Antiteror menangkap tiga terduga teroris di wilayah Blitar, Jawa Timur, Jumat (23/8/2019) sore hingga malam. Saat ini, ketiganya telah dibawa ke Markas Brimob Kepolisian Daerah Jawa Timur.

Oleh
defri werdiono/ambrosius harto
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/l4NbG2o184VqyxLNDeMAVVSWaZM=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F07%2F20190723kum2_1563866404.jpg
KOMPAS/HERU SRI KUMORO

Barang bukti yang diamankan dari tersangka teroris Novendri alias Abu Zahran alias Abu Jundi saat jumpa pers oleh Kepala Biro Penerangan Masyarakat Polri Brigjen (Pol) Dedi Prasetyo di Mabes Polri, Jakarta, Selasa (23/7/2019).

BLITAR, KOMPAS — Tim Detasemen Khusus 88 Antiteror menangkap tiga terduga teroris di wilayah Blitar, Jawa Timur, Jumat (23/8/2019) sore hingga malam. Saat ini, ketiganya telah dibawa ke Markas Brimob Kepolisian Daerah Jawa Timur.

Mereka adalah Su (52), warga Kelurahan Beru, Kecamatan Wlingi, Kabupaten Blitar; KJW (48), warga Kelurahan Sentul; dan JPS alias Aslam (47), warga Kepanjen Kidul, Kecamatan Kepanjen Kidul, Kota Blitar.

Editor:
Cornelius Helmy Herlambang
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000