logo Kompas.id
UtamaSatu Fokus untuk Kejuaraan...
Iklan

Satu Fokus untuk Kejuaraan Dunia

Oleh
Yulia Sapthiani
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/1_0u0IS31LpNwn0kqanlB-4wvFE=/1024x681/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F08%2Ffc42d503-73d5-4941-9ac6-d2e92d0e9da5_jpg.jpg
KOMPAS/RONY ARIYANTO NUGROHO

Pebulutangkis Indonesia Muhammad Rian Ardianto saat mengikuti latihan di pelatnas PP PBSI , Cipayung, Jakarta Timur, Kamis (8/8/2019). Rian yang berpasangan dengan Fajar Alfian di ganda putra, diharapkan bisa tampil lebih gigih dan percaya diri pada Kejuaraan Dunia di Basel, Swiss, 19-25 Agustus.

JAKARTA, KOMPAS - Tanpa kejuaraan besar dalam waktu yang berdekatan dengan Kejuaraan Dunia 2019 di Basel, Swiss, pebulu tangkis Indonesia bisa lebih fokus dalam meraih gelar juara. Peluang itu, salah satunya dimiliki ganda putra nomor satu dunia, Kevin Sanjaya Sukamuljo/Marcus Fernaldi Gideon.

“Tahun 2018, fokus agak terbagi dengan Asian Games. Kejuaraan Dunia memang selalu menjadi target setiap tahun, tetapi saat itu, fokus untuk Asian Games bisa dinilai agak lebih besar. Asian Games diselenggarakan empat tahun sekali dan di negara sendiri. Tahun ini, fokus bisa langsung ke Kejuaraan Dunia,” kata pelatih ganda putra pelatnas bulu tangkis Herry Iman Pierngadi di Jakarta, Jumat (9/8/2019).

Editor:
agungsetyahadi
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000