logo Kompas.id
UtamaUnair Produksi Cangkang Kapsul...
Iklan

Unair Produksi Cangkang Kapsul dari Rumput Laut

Universitas Airlangga meresmikan teaching industry cangkang kapsul berbahan baku rumput laut di Kampus C Mulyorejo, Surabaya, Kamis (1/8/2019). Operasional teaching industry berkapasitas 3.600 butir cangkang kapsul per hari itu diharapkan bisa mengurangi ketergantungan impor gelatin yang menjadi bahan baku cangkang kapsul.

Oleh
IQBAL BASYARI
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/nHNoKPhJNsDU7ol0sifnXOO4VPo=/1024x718/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F08%2FWhatsApp-Image-2019-08-01-at-17.13.51_1564654454.jpeg
KOMPAS/IQBAL BASYARI

Seorang pekerja memantau mesin produksi cangkang kapsul berbahan baku rumput laut yang diproduksi di teaching industry Universitas Airlangga, Surabaya, Kamis (1/8/2019).

SURABAYA, KOMPAS — Universitas Airlangga meresmikan teaching industry cangkang kapsul berbahan baku rumput laut di Kampus C Mulyorejo, Surabaya, Kamis (1/8/2019). Pengoperasian teaching industry berkapasitas 3,6 juta butir cangkang kapsul per hari itu diharapkan bisa mengurangi ketergantungan impor gelatin yang menjadi bahan baku cangkang kapsul.

Rektor Universitas Airlangga Mohammad Nasih mengatakan, fasilitas teaching industry cangkang kapsul berbahan baku rumput laut mulai dibangun sejak 2018 dengan biaya sekitar Rp 4 miliar melalui kerja sama antara Unair dan Kementerian Perindustrian. Pemanfaatan rumput laut sebagai bahan baku cangkang kapsul diharapkan bisa mengurangi impor gelatin yang masih menjadi bahan baku utama cangkang kapsul.

Editor:
agnespandia
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000