logo Kompas.id
UtamaJepang Ajak Negara Anggota...
Iklan

Jepang Ajak Negara Anggota Singkirkan Perselisihan

Jepang mengajak negara-negara anggota G-20 untuk menyingkirkan perselisihan ekonomi dalam pembukaan pertemuan kelompok tersebut, Jumat (28/6/2019), di Osaka, Jepang. Suasana positif muncul dalam pertemuan itu.

Oleh
ELSA EMIRIA LEBA
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/sLUgKdTf-rkMMtLpYUGCcu3cNxs=/1024x683/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F06%2F000_1HX8NL_1561700804.jpg
AFP/LUDOVIC MARIN

Para pemimpin negara anggota G-20 berfoto dalam KTT G-20 di Osaka, Jepang, pada 28 Juni 2019.

OSAKA, JUMAT — Jepang mengajak negara-negara anggota Kelompok 20 (G-20) untuk menyingkirkan perselisihan ekonomi dalam pembukaan pertemuan kelompok tersebut, Jumat (28/6/2019), di Osaka, Jepang. Suasana positif muncul dalam pertemuan G-20 itu meskipun isu perang dagang Amerika Serikat-China, geopolitik, dan perubahan iklim masih membayangi.

Perdana Menteri Shinzo Abe berharap, para kepala negara anggota G-20 turut menciptakan harmoni. Sementara Kaisar Jepang Naruhito yang baru terpilih menggunakan nama Reiwa atau harmoni yang indah sebagai nama era pemerintahannya.

Editor:
Pascal Bin Saju
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000