logo Kompas.id
UtamaRencana dan Evaluasi, Dua...
Iklan

Rencana dan Evaluasi, Dua Sejoli yang Tak Pernah Bertemu

Oleh
Sharon Patricia
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/okkNUym44VxQfRHEeY992Y-oLIY=/1024x497/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F06%2FWhatsApp-Image-2019-06-20-at-1.07.48-PM-1_1561024001.jpeg
KOMPAS/SHARON PATRICIA

Peluncuran buku "Pendekatan Baru Perencanaan Pembangunan Daerah" yang ditulis oleh Kepala Biro Hukum Sekretaris Jenderal Kementerian Dalam Negeri Widodo Sigit Pudjianto, di Jakarta, Kamis (20/6/2019).

Evaluasi adalah bekal untuk menyusun rencana. Tanpa evaluasi, rencana hanya sekadar bayangan, bahkan mungkin main feeling. Namun, kedua sejoli itu terpisah jauh, bahkan di persimpangan jalan pun mereka tak pernah bertemu.

Hasil pemikiran Kepala Biro Hukum Sekretaris Jenderal Kementerian Dalam Negeri Widodo Sigit Pudjianto ini tertuang dalam buku berjudul "Pendekatan Baru Perencanaan Pembangunan Daerah". Buku ini lahir dari kegelisahan Sigit melihat rencana pembangunan daerah yang disusun tanpa evaluasi.

Editor:
Hendriyo Widi
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000