logo Kompas.id
UtamaLebaran Saat untuk Tingkatkan ...
Iklan

Lebaran Saat untuk Tingkatkan Transaksi Nontunai

Oleh
KELVIN HIANUSA
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/E3LD_oui8DZs7v2aSF83VwH1Ok4=/1024x695/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F06%2Fkompas_tark_20323226_89_0.jpeg
KOMPAS/RADITYA HELABUMI

Kendaraan memasuki Gerbang Tol Karang Tengah Barat 1, Kota Tangerang, yang sudah resmi dibuka untuk umum, Jumat (27/11/2015).

JAKARTA, KOMPAS — Perbankan menjadikan hari raya Idul Fitri sebagai saat untuk meningkatkan transaksi nontunai. Mereka menawarkan masyarakat kemudahan lewat transaksi nontunai, baik di minimarket-minimarket maupun di tol.

Bank Mandiri menargetkan kenaikan transaksi nontunai lewat e-money hingga 20 persen pada Idul Fitri 2019. Kenaikan itu diharapkan tercapai dari transaksi di jalan bebas hambatan atau tol.

Editor:
Hendriyo Widi
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000