logo Kompas.id
UtamaNaik Kereta Api dengan Bu Ani:...
Iklan

Naik Kereta Api dengan Bu Ani: Penuh Cerita

Kisah perjalanan wartawan Kompas, J Osdar, saat meliput kegiatan Ny Ani Yudhoyono. Banyak cerita menarik di dalamnya yang di antaranya sekaligus menunjukkan karakter dari Ny Ani.

Oleh
J OSDAR
· 7 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/w2p7lcKhNFzeYTkuHaRpyQxReHs=/1024x713/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F06%2F20190602_200145_1559480695.jpg
ISTIMEWA

Wartawan Kompas, J Osdar, bersalaman dengan Ny Ani Yudhoyono, istri Presiden ke-6 RI Susilo Bambang Yudhoyono, saat mengikuti perjalanan dinas Ny Ani.

Dua kali saya naik kereta api bersama Ibu Negara (2004 -2014) Nyonya Ani Yudhoyono, dua kali perjalanan itu sangat berkesan di hati. Terlebih di setiap perjalanan itu, saya diberi waktu lama berbincang-bincang secara eksklusif.

Perjalanan pertama, Jakarta-Cirebon, Jawa Barat, pergi dan pulang. Perjalanan kedua, dari Jakarta ke Pekalongan, pulang pergi juga. Kedua perjalanan itu untuk meninjau pusat-pusat batik di Cirebon dan Pekalongan, Jawa Tengah. Namun, bukan hanya untuk meninjau tempat orang membatik dan menjualnya. Tapi, ada pula acara lain dan jumpa pers.

Editor:
Antonius Ponco Anggoro
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000