logo Kompas.id
UtamaPolri Mewaspadai "Penumpang...
Iklan

Polri Mewaspadai "Penumpang Gelap" Aksi di KPU

Oleh
INSAN ALFAJRI
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/_yphQFrrSf_4g9Hu_UFpNkBTBO0=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F05%2F20190521_091020_1558409436.jpg
KOMPAS/INSAN ALFAJRI

Polisi yang mengamankan kantor kantor Komisi Pemilihan Umum (KPU) Pusat, di Jakarta Pusat, Selasa (21/5/2019), mewaspadai penumpang gelap yang akan menunggangi unjuk rasa di KPU dan Badan Pengawas Pemilu.

JAKARTA, KOMPAS -- Aparat kepolisian yang bertugas mengamankan kantor Komisi Pemilihan Umum (KPU) di Jakarta Pusat, Selasa (21/5/2019), mewaspadai adanya "penumpang gelap" yang bakal menunggangi unjuk rasa di KPU dan Badan Pengawas Pemilu. Aksi tersebut merupakan respons atas hasil rekapitulasi suara nasional Pemilu 2019, yang telah diumumkan KPU.

Kepala Pengamanan KPU, Komisaris Besar Edison dalam apel pagi di depan Kantor KPU pagi ini menyatakan, peserta aksi yang mengarah ke KPU dan Bawaslu diperkirakan hanya berasal dari satu pasangan calon presiden. Namun, dia tidak menyebutkan dari pasangan nomor berapakah peserta aksi itu.

Editor:
Pascal Bin Saju
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000