logo Kompas.id
UtamaTuntaskan Kasus Temuan Salinan...
Iklan

Tuntaskan Kasus Temuan Salinan Formulir C1 di Menteng

Oleh
INSAN ALFAJRI
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/LCDnQrCsCoaMLP0nFMcMzjJLqw8=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F04%2F20190417_223734_1555564723.jpg
KOMPAS/INSAN ALFAJRI

Ilustrasi: Petugas Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara TPS 025 Tangerang Selatan, Banten, mengisi C1 plano surat suara DPD, Rabu (17/4/2019), pukul 23.00. Proses penghitungan suara baru selesai pada Kamis pagi.

JAKARTA, KOMPAS Badan Pengawas Pemilu Jakarta Pusat hingga Senin (13/5/2019) masih mendalami temuan ribuan salinan formulir C1 di Menteng, Jakarta Pusat. Bawaslu diminta segera menyelesaikan temuan itu guna menjaga kepercayaan publik kepada penyelenggara pemilu.

Anggota Bawaslu Jakarta Pusat, Roy Sofia Fatra Sinaga, saat dihubungi pada Senin (13/5/2019) dari Jakarta, menjelaskan, investigasi temuan dokumen C1 itu masih berlangsung. ”Kami masih melakukan investigasi dan pendalaman,” katanya.

Editor:
Pascal Bin Saju
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000