logo Kompas.id
UtamaKim Cari Dukungan Rusia
Iklan

Kim Cari Dukungan Rusia

Oleh
· 3 menit baca

Kim Jong Un memperluas ruang diplomasinya dengan menemui Presiden Rusia Vladimir Putin di Vladivostok. Ia ingin memperlihatkan, ada opsi lain yang mendukung posisinya.

VLADIVOSTOK, rabu —Pemimpin Korea Utara Kim Jong Un tiba di kota Vladivostok, Rusia, Rabu (24/4/2019), menjelang pertemuan puncak dengan Presiden Rusia Vladimir Putin. Pertemuan itu dijadwalkan hari Kamis ini. Kim diperkirakan akan memanfaatkan pertemuan itu untuk menggalang dukungan Putin di tengah ketidakpastian perundingan Korut-Amerika Serikat.

https://cdn-assetd.kompas.id/DUliVQaaEKyT2w68B1rno0071H8=/1024x576/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F04%2F77899373_1556120806.jpg
REUTERS/SHAMIL ZHUMATOV

Pemimpin Korea Utara Kim Jong Un tiba di stasiun kereta api di Vladivostok, Rusia timur laut, Rabu (24/4/2019). Kim Jong Un akan bertemu dengan Presiden Rusia Vladimir Putin untuk membahas sejumlah isu, termasuk isu Semenanjung Korea.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000