logo Kompas.id
UtamaRisma Perlu Waktu 4 Menit...
Iklan

Risma Perlu Waktu 4 Menit untuk Mencoblos Lima Surat Suara

Wali Kota Surabaya Tri Rismaharini menggunakan hak pilihnya di TPS 001 Jajar Tunggal, Kecamatan Wiyung, Surabaya, Jawa Timur, Rabu (17/4/2019). Risma membutuhkan waktu sekitar empat menit untuk mencoblos lima surat suara.

Oleh
IQBAL BASYARI
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/ckjdLB2iZYmCa7q6g4_-UkCUpeM=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F04%2F20190417SYA_1555471052.jpeg
KOMPAS/IQBAL BASYARI

Wali Kota Surabaya Tri Rismaharini bersama suami, Djoko Saptoadji, menggunakan hak pilihnya di TPS 001 Jajar Tunggal, Kecamatan Wiyung, Surabaya, Jawa Timur, Rabu (17/4/2019). Risma membutuhkan waktu sekitar empat menit untuk mencoblos lima surat suara.

SURABAYA, KOMPAS — Wali Kota Surabaya Tri Rismaharini menggunakan hak pilihnya di TPS 001 Jajar Tunggal, Kecamatan Wiyung, Surabaya, Jawa Timur, Rabu (17/4/2019). Risma membutuhkan waktu sekitar empat menit untuk mencoblos lima surat suara.

Risma datang ke TPS yang berjarak sekitar 100 meter dari rumahnya pukul 07.10 bersama suaminya, Djoko Saptoadji. Setiba di TPS, Risma menunggu sejenak sambil bercengkerama dengan warga yang antre memilih.

Editor:
agnespandia
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000