logo Kompas.id
UtamaPolitik Uang Tinggi di Daerah ...
Iklan

Politik Uang Tinggi di Daerah Pengeksploitasi SDA

Politik uang atau klientelisme tidak banyak berhubungan dengan kemiskinan. Klientelisme justru ditemukan di daerah-daerah yang hanya bergantung pada satu sektor peningkatan ekonomi seperti eksploitasi sumber daya alam. Di Kalimantan Tengah, Kabupaten Gunung Mas dan Kota Palangkaraya mendapatkan indeks klientelisme tinggi di Indonesia.

Oleh
DIONISIUS REYNALDO TRIWIBOWO
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/huqJeC1SEzSnEdPPFyAq-YFVCF8=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F04%2F20190415_115242_1555329738.jpg
KOMPAS/DIONISIUS REYNALDO TRIWIBOWO

Ward Berenschot peneliti KITLV Belanda saat sedang memaparkan isi buku miliknya yang berjudul Democracy for Sale: Elections, Clentilism and state in Indonesia, di Universitas Palangka Raya, Senin (15/4/2019).

PALANGKARAYA, KOMPAS – Politik uang atau klientelisme tidak banyak berhubungan dengan kemiskinan. Klientelisme justru ditemukan di daerah-daerah yang hanya bergantung pada satu sektor peningkatan ekonomi seperti eksploitasi sumber daya alam. Kalimantan Tengah, Kabupaten Gunung Mas dan Kota Palangkaraya mendapatkan indeks klientelisme tinggi di Indonesia.

Hal itu terungkap dalam bedah buku Democracy for Sale: Elections, Clentilism and state in Indonesia karya Ward Berenschot peneliti KITLV Belanda dan Edward Aspinal, peneliti dari Australian National University. Selain itu ada juga buku Citizenship in Indonesia: Perjuangan atas Hak, Identitas, dan Partisipasi karya peneliti dari University of Brisbane Prof. Gerry Van Klinken.

Editor:
Siwi Yunita
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000