logo Kompas.id
UtamaButuh Aksi Nyata Dukungan...
Iklan

Butuh Aksi Nyata Dukungan Masyarakat kepada Pendidikan

Oleh
Laraswati Ariadne Anwar
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/qH_8bRer2ZQO3rf6jDY4eMrS3hM=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F02%2F20190218_144902_1550491418.jpg
KOMPAS/LARASWATI ARIADNE ANWAR

Pendiri komunitas Semua Murid, Semua Guru menjelaskan mengenai keterlibatan masyarakat dalam peningkatan mutu pendidikan pada lokakarya pendidikan di Gedung HDI Hive, Jakarta, Senin (18/2/2019).

Masyarakat diajak terlibat dalam pendidikan, melalui tindakan nyata, tidak sekadar komentar di media sosial. Tindakan nyata itu mulai dari keteladanan hingga mengawasi penggunaan anggaran pendidikan.

JAKARTA, KOMPAS - Keterlibatan masyarakat untuk memajukan pendidikan harus kian digiatkan. Pemerataan akses dan peningkatan mutu tidak akan berjalan mulus apabila hanya mengandalkan kinerja pemerintah yang terbatas kapasitasnya.

Editor:
yovitaarika
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000