logo Kompas.id
UtamaMasyarakat Lebih Percaya Pers ...
Iklan

Masyarakat Lebih Percaya Pers Dibandingkan Media Sosial

Oleh
IQBAL BASYARI/AMBROSIUS HARTO
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/v8kiRM_KmJG3hgjRNz7Z7bOPb-c=/1024x574/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F02%2FWhatsApp-Image-2019-02-09-at-14.24.32-1_1549697680.jpeg
KOMPAS/AMBROSIUS HARTO

Presiden Joko Widodo (paling kiri) menerima menerima Penghargaan Medali Kemerdekaan Pers yang diserahkan oleh Ketua Dewan Pers Yosep Adi Prasetyo dan Penanggung Jawab HPN 2019 Margiono saat Puncak Peringatan Hari Pers Nasional 2019 di Grand City Convention And Exhibition, Surabaya, Jawa Timur, Sabtu (9/2/2019).

SURABAYA, KOMPAS – Di tengah maraknya informasi yang berasal dari media sosial, media arus utama tetap lebih dipercaya oleh masyarakat. Bahkan dalam tiga tahun terakhir, kepercayaan masyarakat kepada media arus utama cenderung terus meningkat, berbanding terbalik dengan media sosial yang cenderung terus turun.

Presiden Joko Widodo, mengutip riset dari Edelman Trust Barometer 2018, mengatakan bahwa kepercayaan publik terhadap media arus utama (pers) meningkat. Publik lebih mempercayai pers daripada media sosial.

Editor:
agnespandia
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000