logo Kompas.id
UtamaKisah Pangeran Diponegoro...
Iklan

Kisah Pangeran Diponegoro dalam 51 Lukisan di Jogja Gallery

Oleh
Haris Firdaus
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/KJng_gJbWBqJWoQQzTSRDykWuPo=/1024x683/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F02%2FIMG_1604_1549074408.jpg
KOMPAS/HARIS FIRDAUS

Pengunjung memotret lukisan yang ditampilkan dalam Pameran Sastra Rupa ”Gambar Babad Diponegoro” di Jogja Gallery, Yogyakarta, Jumat (1/2/2019) malam. Pameran yang berlangsung 1-24 Februari itu menampilkan 51 lukisan yang dibuat berdasarkan kisah-kisah yang ada di dalam Babad Diponegoro.

YOGYAKARTA, KOMPAS — Sebagai pahlawan nasional, Pangeran Diponegoro sudah dikenal luas di kalangan masyarakat Indonesia. Namun, banyak masyarakat awam yang hanya mengetahui kisah Pangeran Diponegoro saat menjadi pemimpin perang melawan tentara Belanda. Padahal, banyak kisah dalam kehidupan sang pangeran yang menarik untuk diketahui dan bisa menjadi pelajaran tersendiri.

Kisah hidup Pangeran Diponegoro yang lebih berwarna itu coba ditampilkan dalam Pameran Sastra Rupa ”Gambar Babad Diponegoro” di Jogja Gallery, Yogyakarta. Pameran yang dibuka pada Jumat (1/2/2019) malam itu menampilkan 51 lukisan yang dibuat berdasarkan kisah-kisah yang ada di dalam Babad Diponegoro.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000