logo Kompas.id
UtamaRuang Pejalan Kaki Belum...
Iklan

Ruang Pejalan Kaki Belum Terintegrasi

Oleh
M Paschalia Judith J
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/0nr3vcC89MWU_Zy_x-00r0U5uuU=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F01%2F20190121_130037_1548066501.jpg
KOMPAS/M PASCHALIA JUDITH J

Trotoar Jalan Jati Baru Raya, Tanah Abang, Jakarta, Senin (21/1/2019). Selain digunakan berdagang oleh sejumlah pedagang kaki lima, beberapa pengendara motor juga tampak melintasi trotoar itu.

JAKARTA, KOMPAS — Sarana dan prasarana yang menunjang ruang pejalan kaki di DKI Jakarta dinilai belum menggerakkan masyarakat untuk berjalan. Integrasi antar-ruang publik menjadi sorotan.

Menurut pengamat tata kota dari Universitas Trisakti, Yayat Supriyatna, DKI Jakarta tengah dalam tahap memulai pembangunan sarana dan prasarana bagi pejalan kaki. ”Namun, penunjang ruang pejalan kaki itu belum bisa membangun budaya dan kebiasaan berjalan kaki,” ujarnya saat dihubungi, Selasa (22/1/2019).

Editor:
Andy Riza Hidayat
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000