logo Kompas.id
UtamaPelatih dan Pemain Harap PSSI ...
Iklan

Pelatih dan Pemain Harap PSSI Jadi Lebih Baik

Oleh
ADRIAN FAJRIANSYAH
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/o7sJR1dhAtZaiTF86rRVpnOiuEo=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F01%2F74846936_1548002000.jpg
KOMPAS/YULVIANUS HARJONO

Sejumlah suporter dari beberapa klub sepak bola berunjuk rasa di depan lokasi Kongres PSSI, Hotel Sofitel, Nusa Dua, Bali, Minggu (20/1/2019). Mereka menuntut reformasi total di tubuh PSSI melalui pergantian pengurus dan perbaikan sistem pengawasan.

JAKARTA, KOMPAS – Pengunduran diri Edy Rahmayadi dari jabatan Ketua Umum PSSI saat Kongres PSSI di Nusa Dua, Bali, Minggu (20/1/2019), mendapatkan sejumlah tanggapan dari insan sepak bola Tanah Air. Pelatih dan pemain yang tergabung dalam tim nasional sepak bola Indonesia U-22 berharap, momen itu menjadi titik balik PSSI untuk jadi lebih baik.

Asisten pelatih timnas Indonesia U-22 Nova Arianto ditemui seusai memimpin latihan di Stadion Madya, Senayan, Jakarta, Senin (21/1/2019), mengatakan, dirinya berharap segera ada pengganti Edy yang jauh lebih baik. Ia berharap Ketua Umum PSSI yang baru adalah orang profesional yang punya integritas. Lalu, anggotanya adalah orang-orang yang benar-benar kenal dengan dunia sepak bola Tanah Air, antara lain mantan pemain sepak bola.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000