logo Kompas.id
UtamaHuawei Menangi Tender di Papua...
Iklan

Huawei Menangi Tender di Papua Niugini

Oleh
Retno Bintarti
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/WQEoHDAIijLvkMobLdW8Jr06YRQ=/1024x680/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F11%2FPAPUA-HUAWEI-TECH_73159355_1543247801.jpg
REUTERS / DAVID GRAY

Seorang seniman lokal memeriksa karyanya saat ia menempatkan sentuhan akhir pada mural sebagai bagian dari persiapan untuk forum Kerja Sama Ekonomi Asia Pasifik (APEC) di Port Moresby, Papua Niugini, 15 November 2018.

PORT MORESBY, SENIN — China memenangi tender pembangunan infrastruktur internet di Papua Niugini. Negara besar lain, seperti Amerika Serikat, Jepang, dan Australia, tak berhasil memengaruhi untuk menggagalkan proyek ini.

Pemerintah Papua Niugini, Senin (26/11/2018), menyampaikan, tidak ada perubahan apa pun menyangkut kesepakatan yang telah ditetapkan. ”Ini menyangkut kehormatan dan integritas. Sekali Anda sudah sepakat dan aturan harus dijalankan,” kata Menteri Perusahaan Negara dan Investasi William Duma di Port Moresby.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000