logo Kompas.id
UtamaSaat Kapolda Maluku Berjanji...
Iklan

Saat Kapolda Maluku Berjanji di Puncak Gunung Emas

Oleh
Fransiskus Pati Herin
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/KyM3xN-w_2CD7qVbhDOUWMK1rvI=/1024x521/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F10%2FWhatsApp-Image-2018-10-20-at-12.24.12_1540014275.jpeg
KOMPAS/FRANS PATI HERIN

Kepala Polda Maluku Inspektur Jenderal Royke Lumowa berada di puncak Gunung Botak, Pulau Buru, Maluku, Rabu (17/10/2018). Gunung Botak merupakan lokasi tambang emas liar.

Di bawah terik matahari, Kepala Polda Maluku Inspektur Jenderal Royke Lumowa mencapai puncak tertinggi Gunung Botak, lokasi tambang emas di Pulau Buru, Maluku, Rabu (17/10/2018) siang. Kedatangan Royke ini di tengah pesimisme publik terhadap masalah tambang liar yang belum dapat dituntaskan sejak mulai beroperasi tujuh tahun silam.

Dari titik itu tampak jelas kehancuran lingkungan akibat keserakahan para petambang liar. Gunung yang semula utuh telah terbelah menjadi cekungan dengan kedalaman lebih dari 200 meter. Tubuh gunung digali, dikikis, lalu dicemari dengan merkuri dan sianida selama 84 bulan.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000