logo Kompas.id
UtamaKisah Sukiyat yang Tiba-tiba...
Iklan

Kisah Sukiyat yang Tiba-tiba Dijenguk Presiden Jokowi

Oleh
Haris Firdaus
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/xaKsJA_Ybxp2kJWnXq-vKR6s1jI=/1024x678/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F09%2FSukiyat-1.jpeg
ARSIP HUMAS PT KIAT MAHESA WINTOR INDONESIA

Presiden Joko Widodo menjenguk inisiator pembuatan mobil Esemka, Sukiyat (61), yang tengah dirawat di Rumah Sakit Bethesda, Kota Yogyakarta, Jumat (14/9/2018).

YOGYAKARTA, KOMPAS — Presiden Joko Widodo, Jumat (14/9/2018), melakukan kunjungan kerja ke Yogyakarta untuk menghadiri Sidang Umum Ke-35 International Council of Women dan Temu Nasional Seribu Organisasi Perempuan Indonesia. Seusai menghadiri acara yang digelar di sebuah hotel itu, Presiden tiba-tiba mengunjungi tempat lain yang tak terjadwal sebelumnya.

Jumat sekitar pukul 16.00, Presiden Jokowi datang ke Rumah Sakit Bethesda, Kota Yogyakarta, untuk menjenguk inisiator pembuatan mobil Esemka, Sukiyat (61), yang tengah dirawat di sana. Presiden datang didampingi sejumlah pejabat, antara lain Menteri Sekretaris Negara Pratikno dan Gubernur Daerah Istimewa Yogyakarta Sultan Hamengku Buwono X.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000