logo Kompas.id
UtamaPemerintah Perlu Persiapkan...
Iklan

Pemerintah Perlu Persiapkan Diri Hadapi Bonus Demografi

Oleh
PRAYOGI DWI SULISTYO
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/V8KrTL5b_QsapEWmTVof6EseaDo=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F09%2F20180903_PDS01.jpeg
KOMPAS/PRAYOGI DWI SULISTYO

Perwakilan dari Kementerian PPN/Bappenas dan UNFPA berkunjung ke kantor Harian Kompas di Jakarta, Senin (3/9/2018). Mereka menyampaikan Buku Proyeksi Penduduk Indonesia 2015-2045 yang dapat menjadi pegangan pemerintah dan masyarakat dalam persiapan menghadapi situasi di masa depan

JAKARTA, KOMPAS — Bonus demografi diproyeksikan akan terjadi di Indonesia pada sejak 2030 hingga 2045. Perlu ada persiapan untuk mengatasi situasi tersebut sehingga tidak menjadi beban negara.

Dalam kunjungannya ke kantor Harian Kompas di Jakarta pada Senin (3/9/2018), Fungsional Direktorat Perencanaan Kependudukan dan Perlindungan Sosial Kementerian Perencanaan Pembangunan Nasional (PPN)/ Badan Perencanaan Pembangunan Nasional (Bappenas) Dharendra Wardana menyampaikan Buku Proyeksi Penduduk Indonesia (PPI) 2015-2045 yang diluncurkan pada bulan Agustus lalu.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000