logo Kompas.id
UtamaKarya-karya Paradoks Hendra...
Iklan

Karya-karya Paradoks Hendra Gunawan

Oleh
Aloysius Budi Kurniawan
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/__Fxaybqttwa-Ve_bfqQya-uucU=/1024x768/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F08%2F20180808abk1-hendra-gunawan.jpg
KOMPAS/ALOYSIUS BUDI KURNIAWAN

Salah satu lukisan Hendra Gunawan yang dipamerkan di Ciputra Artpreneur, Jakarta, Rabu (8/8/2018).

JAKARTA,KOMPAS – Kemeriahan warna-warna dan keceriaan lukisan-lukisan Hendra Gunawan rupanya berbanding terbalik dengan kisah hidupnya. Selama 13 tahun, pelukis maestro ini harus meringkuk di balik jeruji penjara tanpa menjalani pengadilan sama sekali.

Bertepatan dengan memanasnya situasi politik dalam negeri, pada 1965 Hendra dijebloskan ke penjara tahanan politik Kebon Waru, Bandung. Dari balik bui inilah muncul lukisan-lukisan yang mengisahkan pengalaman kelamnya.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000