logo Kompas.id
UtamaPerilaku Berkendara Masyarakat...
Iklan

Perilaku Berkendara Masyarakat Bisa Diubah

Oleh
adhi kusumaputra
· 6 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/mL4s768m3CtW5Gaq4LkdHzr9ECA=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F08%2F20180801_ENGLIS-GANJIL-GENAP-_A_web-9.jpg
KOMPAS/TOTOK WIJAYANTO

Petugas melakukan penindakan terhadap kendaraan yang memasuki kawasan pembatasan kendaraan dengan sistem ganjil genap di Jalan Letjen S Parman, Slipi, Jakarta, Rabu (1/8/2018). Penindakan mulai dilakukan kemarin setelah gubernur menandatangani Peraturan Gubernur (Pergub) Nomor 77 Tahun 2018 tentang Pembatasan Lalu Lintas dengan Sistem Ganjil Genap Selama Penyelenggaraan Asian Games 2018.

JAKARTA, KOMPAS — Kebiasaan masyarakat yang menggunakan kendaraan pribadi bisa diubah agar beralih ke transportasi umum. Kebijakan ganjil-genap pada perhelatan Asian Games 2018 menjadi momentum untuk memulai perubahan itu. Hal ini perlu didukung oleh peraturan yang jelas dan pembenahan layanan transportasi umum.

Psikolog Kasandra Putranto mengatakan, pada dasarnya setiap perilaku bisa diubah. Menurut dia, perilaku muncul sebagai hasil belajar, selain perilaku yang sifatnya refleks dan yang mengandalkan insting. ”Untuk memodifikasi (perilaku), tergantung jenis perilakunya dan model intervensi yang dilakukan,” katanya ketika dihubungi Kompas, Senin (6/8/2018).

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000