logo Kompas.id
UtamaGanjil Genap Ubah Kultur...
Iklan

Ganjil Genap Ubah Kultur Masyarakat Jabodetabek

Oleh
ADHI KUSUMAPUTRA
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/_2uOK_Os8AlgjcmAi-D3BU_AzVA=/1024x576/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F08%2F20180803E13-Sapa-Indonesia.jpg
STEFANUS ATO UNTUK KOMPAS

Para pembicara tampil dalam program acara Sapa Indonesia yang diselenggarakan Kompas TV di Jakarta, Jumat (3/8/2018) pagi. Acara diskusi ini mengangkat tema ”Evaluasi Penerapan Pembatasan Kendaraan Ganjil Genap”.

JAKARTA, KOMPAS —Penerapan perluasan kebijakan ganjil genap berhasil membangun kultur baru masyarakat Jabodetabek untuk beralih menggunakan trasportasi publik. Namun, perubahan ini harus segera dibarengi dengan peningkatan layanan transportasi publik.

Pengamat tata kota, Yayat Supriatna, mengatakan, meningkatnya penggunaan transportasi publik transjakarta dan kereta rel listrik (KRL) merupakan suatu hal positif dari kebijakan ganjil genap. Hal ini menjadi momentum untuk merevolusi sistem transportasi di Jakarta dan sekitarnya.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000