logo Kompas.id
UtamaBenturan Budaya “Rocker Balik ...
Iklan

Benturan Budaya “Rocker Balik Kampung”

Oleh
Wisnu Dewabrata
· 5 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/zykQgrJ6l2jMENyDeEH-2o_XV-U=/1024x577/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F07%2F20180714dwa-RockerBalikKampung1.jpg
Kompas

Film Rocker Balik Kampung (Dokumen MSH Films)

Perbenturan budaya memang selalu menarik untuk dijadikan topik pembahasan. Termasuk jika isu itu ingin dilayarlebarkan kemudian, seperti dilakukan MSH Films dalam filmnya, Rocker Balik Kampung, yang mulai tayang untuk umum per 12 Juli 2018.

Film bergenre drama komedi, disutradarai dan ditulis naskahnya oleh Uli Rahman ini sejatinya memang ingin memberikan semacam nasihat bahwa yang namanya budaya, baik yang lokal maupun interlokal, tak seharusnya dibentur-benturkan.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000