logo Kompas.id
UtamaMisi Penyelamatan Lanjutan...
Iklan

Misi Penyelamatan Lanjutan Dibayangi Cuaca Buruk

Oleh
Ayu Pratiwi
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/9SwY92CTHEGYkFZyGn5JMkyXoMQ=/1024x683/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F07%2FTham-Luang-14.jpg
AFP/YE AUNG THU

Provinsi Chiang Rai, Thailand, 9 Juli 2018. Sebuah helikopter militer Thailand terbang di atas area Goa Tham Luang di Khun Nam Nang. Empat dari 12 anak laki-laki berusia 11-16 tahun, termasuk seorang pelatih mereka yang terperangkap di goa itu akibat banjir selama lebih dari dua minggu, telah berhasil diselamatkan pada 8 Juli 2018.

CHIANG RAI, SENIN — Operasi penyelamatan lanjutan atas 8 dari 12 anak laki-laki dan seorang pelatih mereka yang masih terperangkap di Goa Tham Luang, Chiang Rai, Thailand, Senin (9/7/2018), dibayangi cuaca buruk. Empat anak lainnya telah dievakuasi pada Minggu (8/7/2018).

Misi penyelamatan anak-anak berusia 11-16 tahun dan seorang pelatih mereka berusia 25 tahun pada Minggu (8/7/2018) berlangsung menegangkan. Untuk berhasil mengevakuasi empat orang anak, para penyelam menghabiskan waktu total 11 jam setelah operasi dimulai pada Minggu pukul 10.00 waktu setempat.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000