logo Kompas.id
UtamaAwal Manis Kiprah "Singa Muda"
Iklan

Awal Manis Kiprah "Singa Muda"

Oleh
AMBROSIUS HARTO
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/QH_j_5102QaHrAJAHV10SeruA3Y=/1024x694/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F06%2FRussia-Soccer-WCup-Tunisia-England_66815967.jpg
AP PHOTO/THANASSIS STAVRAKIS

Penyerang Inggris Harry Kane merayakan golnya ke gawang Tunisia saat kedua tim bertemu dalam laga Grup G Piala Dunia 2018 di Volgograd Arena, Volgograd, Rusia, Selasa (19/6/2018) dini hari WIB. Inggris menang 2-1 atas Tunisia.

VOLGOGRAD, SELASA – Keberanian dan kecepatan pemain muda membuat Inggris cepat panas di Piala Dunia 2018. Auman skuad "Tiga Singa" merontokkan pasukan "Elang Kartago" dengan skor 2-1 pada laga Grup G di Volgograd Arena, Rusia, Selasa (19/6/2018) dini hari WIB.

Dua gol Inggris diborong oleh penyerang muda sekaligus kapten Harry Kane (Tottenham Hotspur). Gol dicetak Kane pada menit ke-11 dan tambahan waktu (menit ke-91). Adapun gol balasan Tunisia lahir pada menit ke-35 lewat titik penalti oleh sayap serang Ferjani Sassi (Al-Nassr).

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000