logo Kompas.id
UtamaPolisi Siaga Jaga Jakarta
Iklan

Polisi Siaga Jaga Jakarta

Status siaga 1 di wilayah Polda Metro Jaya setelah serangan teroris di Surabaya, telah diubah menjadi status siaga mulai Selasa (15/5/2018). Penjagaan tetap dilakukan ketat.

Oleh
Wisnu Aji Dewabrata/Pingkan Elita Dundu/Satrio Pangarso Wisanggeni
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/1gR91ICA_Yv0LQTaH3cbgyyT2u0=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F05%2F20180514_PDS03-1.jpeg
KOMPAS/PRAYOGI DWI SULISTYO

Kantor Kepolisian Resor Metro Jakarta Selatan di Kebayoran Baru, Senin (14/5/2018).

JAKARTA, KOMPAS - Kepala Bidang Humas Polda Metro Jaya Komisaris Besar Argo Yuwono mengungkapkan, status siaga ini berarti anggota Polri tetap waspada dan harus siap jika dibutuhkan sewaktu-waktu.

“Berkaitan dengan pengamanan markas kepolisian, polisi tetap siaga, tetap waspada. Pengamanan masuk-keluar markas diperketat,” kata Argo.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000