logo Kompas.id
UtamaLima Menit Berjalan dari...
Iklan

Lima Menit Berjalan dari Stasiun Kereta

Bahasa pemasaran yang mengatakan lokasi properti lima menit dari stasiun, terbukti ampuh menarik pembeli. Dekat dengan stasiun diasosiasikan memudahkan mobilitas penghuni, meskipun tak selalu mengurangi pemakai kendaraan pribadi.

Oleh
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/cTf62NsssERno2F7-4qlfhAETG4=/1024x698/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F05%2F20180505kumxx-7.jpg
KOMPAS/HERU SRI KUMORO

Lokasi proyek rumah susun di kawasan Stasiun Tanjung Barat, Jakarta Selatan, Sabtu (5/5/2018). Rusun ini akan terintegrasi dengan stasiun sehingga memudahkan penghuninya mengakses kereta commuterline.

Lenny Tambun (42) tak perlu berpikir lama saat menyerahkan uang muka Rp 1 juta, tanda jadi pembelian rusunami di area Stasiun Tanjung Barat, Jakarta Selatan, tahun lalu. Harga rusunami bersubsidi yang dibangun Perum Perumnas di atas tanah PT Kereta Api Indonesia itu dibanderol Rp 300 jutaan.

Selain lokasi rusun yang dekat dengan stasiun, ia tertarik dengan konsep transit oriented development (TOD) yang bakal dikembangkan di rusunami ini. Ia berangan-angan, mobilitasnya dengan angkutan umum semakin mudah.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000