logo Kompas.id
UtamaRangkaian MRT Mulai...
Iklan

Rangkaian MRT Mulai Dipindahkan ke Lebak Bulus

Oleh
DD09
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/bCSisFM3vNguB5wZJFm0cEHE9TA=/1024x576/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F04%2F20180406_155740.jpg
M PASCHALIA JUDITH J UNTUK KOMPAS

Jalur rel kereta massal cepat (MRT) yang melayang di atas Jalan Sisingamaraja. Sejumlah tiang penyangga listrik telah dipasang di kedua sisi jalur rel yang terpantau pada Jumat (6/4/2018).

JAKARTA, KOMPAS —  Sebanyak 3 dari 12 kereta massal cepat sudah dipindahkan dari Pelabuhan Tanjung Priok, Jakarta Utara, ke depo Stasiun Lebak Bulus, Jakarta Selatan. Pada saat yang bersamaan, sistem sinyal tengah dipasang.

Pemindahan berlangsung sejak Sabtu (7/4/2018) malam. ”Sisanya akan dipindahkan secara bertahap pada Minggu malam dan Senin malam,” ujar Sekretaris Perusahaan PT Mass Rapid Transit (MRT) Jakarta Tubagus Hikmatullah, Minggu (8/4/2018) malam, di Jakarta.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000