logo Kompas.id
UtamaBahan Bakar Sampah di Cilacap ...
Iklan

Bahan Bakar Sampah di Cilacap Berpacu dengan Waktu

Oleh
Ichwan Susanto
· 6 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/6nD8-rkT_u4Y0auNIMDPjqiebwQ=/1024x683/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F03%2F20180328ich_MG_7278.jpg
Kompas/Ichwan Susanto

TPA Tritih Lor Cilacap

Pemerintah Kabupaten Cilacap di Jawa Tengah benar-benar berharap sebagian besar sampah-sampah rumah tangga di Cilacap akan habis terserap menjadi bahan bakar. Apabila hal ini tak tercapai, mereka akan kebingungan mencari Tempat Pengolahan Akhir baru yang kini sudah penuh.

TPA Tritih Lor di Jeruk Legi seluas 6,3 hektar sudah habis dan bahkan diprediksi pada tahun 2017 bakal penuh dan overload pada tahun 2025. Padahal, Pemkab Cilacap tak menganggarkan atau pun mencari tempat penimbunan sampah baru. Pengadaaan tanah selain mahal juga berongkos sosial mahal untuk “melawan” penolakan warga sekitar.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000