logo Kompas.id
UtamaProyek Rusun Pasar Rumput...
Iklan

Proyek Rusun Pasar Rumput Tewaskan Warga, Kementerian BUMN Ubah Direksi Waskita

Oleh
DD09
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/AIwnkq7pWqAPAD6yk4eu9F_mtJc=/1024x576/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F03%2FWhatsApp-Image-2018-03-18-at-21.20.28.jpeg
M Paschalia Judith J untuk Kompas

Suasana proyek rumah susun Pasar Rumput yang dikerjakan oleh PT Waskita Karya (Persero) Tbk, Minggu (18/3).

JAKARTA, KOMPAS — Kementerian Badan Usaha Milik Negara menyesalkan kecelakaan yang menewaskan Tarminah (53) akibat proyek Rumah Susun Pasar Rumput. Oleh sebab itu, pihak kementerian akan mengubah susunan direksi PT Waskita Karya (Persero) Tbk yang bertanggung jawab atas proyek tersebut.

Kementerian BUMN berencana menambah satu posisi direksi yang bertanggung jawab terhadap kualitas, kesehatan, keselamatan, dan lingkungan (quality, health, safety, and environment/QHSE). ”Garis besar tugasnya adalah menjamin kualitas dan keamanan sesuai standar serta aturan-aturan yang sudah ditetapkan,” kata Deputi Bidang Usaha Konstruksi dan Sarana dan Prasarana Perhubungan Kementerian BUMN Ahmad Bambang dalam rilis yang disampaikan, Senin (19/3).

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000