logo Kompas.id
TokohEdward Hutabarat, Angan yang ...
Iklan

Edward Hutabarat, Angan yang Melampaui Zaman

Edward Hutabarat (65) belajar fashion mulai menggambar, membuat pola, menjahit secara autodidak, dari penjahit jalanan. Tampaknya sejak kecil Edo belajar dari kebiasaan ibu dan ayahnya.

Oleh
SOELASTRI SOEKIRNO, NAWA TUNGGAL
· 7 menit baca
Edward Hutabarat
KOMPAS/PRIYOMBODO

Edward Hutabarat

Bisa jadi tak banyak orang tahu, berkat karya Edward Hutabarat (65) pamor kebaya melesat, kini sejajar dengan busana dari butik kelas dunia. Perempuan Indonesia bisa berbangga mengenakan dan memiliki kebaya, salah satu lambang karya agung bangsa yang menjadi busana nasional.

Edward ikut senang melihat kebaya dipakai banyak orang, terutama oleh anak muda. Di mata Edo, panggilan akrab Edward, anak-anak muda perlu paham busana nasional sebagai karya adiluhung bangsanya. Dengan cara itu mereka mengenal keberagaman sehingga punya kebanggaan diri dan tak tercerai-beraikan.

Editor:
MOHAMMAD HILMI FAIQ
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000