logo Kompas.id
SosokAgus Maulana Pemandu Wisata...
Iklan

Agus Maulana Pemandu Wisata Alam Anak

Dengan penuh kesabaran, Agus Maulana mendampingi anak-anak berkebutuhan khusus untuk mengarungi alam.

Oleh
DENTY PIAWAI NASTITIE
· 5 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/QbKeHNVxDyA9JaJXB1kTz244YhU=/1024x667/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F11%2FWhatsApp-Image-2020-11-04-at-07.59.54_1604460506.jpeg
KOMPAS/DENTY PIAWAI NASTITIE

Agus Maulana mendampingi anak-anak berkebutuhan khusus untuk belajar langsung di alam terbuka.

Alam adalah guru terbaik. Dengan semangat itu, Agus Maulana (25), pemandu perjalanan, mengajak anak-anak dengan gangguan spektrum autisme untuk berguru pada alam. Perjalanan menembus alam sangat berguna bagi anak-anak spesial untuk berlatih fokus, adaptasi, serta gerak tangan dan kaki.

Pada Selasa (28/10/2020), Agus berjalan lincah menyusuri sungai di Curug Kalimata, di Desa Karang Tengah, Kecamatan Babakan Madang, Bogor, Jawa Barat. Ia trekking bersama Efraim, remaja laki-laki berusia 14 tahun, yang tumbuh dengan gangguan autisme.

Editor:
Maria Susy Berindra
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000