logo Kompas.id
KilasTersesat 13 Hari, Lima Warga...
Iklan

Tersesat 13 Hari, Lima Warga Aceh Tengah Ditemukan di Hutan

Salah seorang dari lima warga itu membawa telepon genggam. Namun, karena sinyal di hutan sangat buruk, komunikasi tidak lancar. Tim pencari dari desa sempat mendatangi lokasi yang dikabarkan itu, tetapi hasilnya nihil.

Oleh
ZULKARNAINI
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/GDRFA6f3WrOfMWtvSM1AsM5k9UY=/1024x471/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F08%2FBasarnas-aceh-tengah_1628512769.jpg
DOKUMEN BASARNAS ACEH TENGAH

Tim gabungan saat berada di hutan untuk mencari lima warga Desa Berawang Dewal, Kecamatan Jagung Jeget, Aceh Tengah, yang tersesat di hutan, Minggu (8/8/2021).

BANDA ACEH, KOMPAS — Lima warga Desa Berawang Dewal, Kecamatan Jagung Jeget, Kabupaten Aceh Tengah, Aceh, yang dilaporkan hilang selama 13 hari di hutan belantara berhasil ditemukan, Senin (9/8/2021). Mereka selamat, tetapi lemas karena kekurangan makanan.

Kepala Basarnas Aceh Tengah Amri, dihubungi dari Banda Aceh, mengatakan, lima orang itu ditemukan pada Senin sekitar pukul 18.20 WIB. Saat ini, kelima warga itu sedang dievakuasi. Proses evakuasi dari hutan ke desa membutuhkan waktu sehari semalam perjalanan kaki.

Editor:
aufrida wismi
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000