logo Kompas.id
RisetSurvei Litbang ”Kompas”: Duet ...
Iklan

Survei Litbang ”Kompas”: Duet Ganjar dan Prabowo, Berapa Ruang Tersisa?

Pasangan Ganjar dan Prabowo berpotensi meraup banyak dukungan di Pilpres 2024. Namun, becermin pada survei terakhir, masih relatif besar tersisa rentang pemilih yang kurang tertarik pada Ganjar ataupun Prabowo.

Oleh
Bestian Nainggolan
· 5 menit baca
Presiden Joko Widodo bersama Menteri Pertahanan Prabowo Subianto dan Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo meninjau panen raya padi dan berdialog dengan petani di Desa Lajer, Kecamatan Ambal, Kabupaten Kebumen, Jawa Tengah, Kamis (9/3/2023).
BPMI SEKRETARIAT PRESIDEN/ LAILY RACHEV

Presiden Joko Widodo bersama Menteri Pertahanan Prabowo Subianto dan Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo meninjau panen raya padi dan berdialog dengan petani di Desa Lajer, Kecamatan Ambal, Kabupaten Kebumen, Jawa Tengah, Kamis (9/3/2023).

Sejak Presiden Joko Widodo mempertemukan Prabowo Subianto dan Ganjar Pranowo dalam acara panen raya padi di Kebumen, Jawa Tengah, Kamis (9/3/2023) lalu, sontak duet Prabowo dan Ganjar ataupun Ganjar dan Prabowo ramai digunjingkan sebagai pasangan capres-cawapres paling berpotensi meraup dukungan terbanyak dalam Pemilu 2024 mendatang.

Saking berpotensinya, sebagian menganggap, kendati banyak pasangan capres maupun cawapres yang dimunculkan dalam pemilu mendatang, duet kedua tokoh ini akan mampu menyapu suara pemilih dalam satu putaran pemilu. Sebagian lagi, dengan kalkulasi lebih hiperbolis, menyatakan pemilu telah usai sebelum dimulai.

Editor:
ANDREAS YOGA PRASETYO
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000