logo Kompas.id
RisetSurvei Litbang ”Kompas”:...
Iklan

Survei Litbang ”Kompas”: Membaca Arah Pilihan Gen Z di Pemilu 2024

Dukungan suara generasi Z mulai mengalir ke partai politik papan tengah dan papan bawah. Akankah dinamika dukungan suara gen Z bakal mengubah konstelasi partai politik jelang Pemilu 2024?

Oleh
Arita Nugraheni
· 5 menit baca
Lambang partai politik peserta Pemilu 2019 tergambar di sebuah tembok di kawasan Gandaria, Jakarta, Minggu (24/10/2021).
KOMPAS/HENDRA A SETYAWAN

Lambang partai politik peserta Pemilu 2019 tergambar di sebuah tembok di kawasan Gandaria, Jakarta, Minggu (24/10/2021).

Dinamika dukungan suara generasi Z terlihat dari Survei Nasional Kompas periode Oktober 2022. Sebanyak 33 persen suara dari generasi Z mengalir ke partai politik papan tengah (keterpilihan di atas tiga persen) dan papan bawah (keterpilihan di bawah tiga persen).

Proporsi tersebut bertambah sebesar 6,6 persen dari periode survei sebelumnya. Aliran suara ini meningkat dibandingkan survei Juni 2022 yang hanya bertambah 1,4 persen.

Editor:
YOHAN WAHYU
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000