logo Kompas.id
RisetMessi dan Ronaldo, Siapakah...
Iklan

Messi dan Ronaldo, Siapakah yang Berpeluang Memenangi Piala Dunia 2022?

Piala Dunia 2002 di Qatar akan menjadi pertaruhan terakhir bagi Messi dan Ronaldo untuk mengangkat trofi tertinggi sepak bola.

Oleh
Yohanes Mega Hendarto
· 7 menit baca
Pemain timnas Portugal, Cristiano Ronaldo, berebut bola dengan kiper Macedonia Utara, Stole Dimitrievski, pada laga pertama final penyisihan Piala Dunia di Stadion Dragao, Porto, Portugal, Rabu (30/3/2022) dini hari WIB. Portugal menang dengan skor 2-0.
AFP/MIGUEL RIOPA

Pemain timnas Portugal, Cristiano Ronaldo, berebut bola dengan kiper Macedonia Utara, Stole Dimitrievski, pada laga pertama final penyisihan Piala Dunia di Stadion Dragao, Porto, Portugal, Rabu (30/3/2022) dini hari WIB. Portugal menang dengan skor 2-0.

Selama hampir dua dekade, nama Lionel Messi dan Cristiano Ronaldo telah menjadi fenomena sekaligus rivalitas terbesar dalam dunia sepak bola. Sayangnya, kedua megabintang tersebut belum pernah memenangi Piala Dunia bersama negaranya. Di atas kertas, tim nasional kedua megabintang sepak bola itu berpeluang cukup besar untuk mencapai laga final.

Editor:
BUDIAWAN SIDIK ARIFIANTO
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000