logo Kompas.id
RisetVaksin ”Pan-Coronavirus”,...
Iklan

Vaksin ”Pan-Coronavirus”, Bersiap Cegah Pandemi Covid-19 demi Masa Depan

Pengembangan vaksin ”pan-coronavirus” menjadi langkah selanjutnya setelah penemuan vaksin untuk Covid-19.

Oleh
Debora Laksmi Indraswari
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/YJjqlHwndgamyCxNvYG8FMkI4F8=/1024x684/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F11%2FVirus-Outbreak-Britain-Vaccine_93204343_1606396713.jpg
UNIVERSITY OF OXFORD/JOHN CAIRNS VIA AP, FILE

Seorang peneliti di laboratorium di Jenner Institute di Oxford, Inggris, mengerjakan vaksin virus korona yang dikembangkan oleh AstraZeneca dan Universitas Oxford, 23 November 2020.

Diperlukan vaksin andal untuk melawan serangan virus yang dapat menjelma menjadi beberapa penyakit. Salah satu vaksin itu adalah vaksin pan-coronavirus yang dikembangkan untuk dapat melawan lebih dari satu jenis virus korona. Upaya ini diharapkan dapat mencegah pandemi di masa depan.

Covid-19 menyadarkan dunia bahwa ancaman virus sangatlah nyata. Layanan kesehatan lumpuh, perekonomian jatuh, 2,48 juta orang meninggal akibat Covid-19.

Editor:
yogaprasetyo
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000