logo Kompas.id
RisetTiket Emas Partai Banteng
Iklan

Tiket Emas Partai Banteng

Siapa pun pasangan calon yang nantinya memenangi kontestasi lokal di Kota Bandar Lampung ini menghadapi persoalan daerah yang tidak mudah. Terutama di bidang kesejahteraan sosial.

Oleh
Gianie
· 6 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/57huQCXPB6BjTGEjM2EVn0Ea9xY=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F09%2F20200904vio-kpu-7_1599220392.jpg
KOMPAS/VINA OKTAVIA

Rycko Menoza (kiri), salah satu bakal calon Walikota Bandar Lampung, menyerahkan berkas pendaftraan ke KPU Kota Bandar Lampung, Lampung, 4 September 2020.

Pilkada serentak 2020 di Kota Bandar Lampung menjadi semacam ujian dan ajang pembuktian bagi soliditas Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan. Dalam tiga kali penyelenggaraan pilkada sebelumnya di ibu kota Provinsi Lampung ini, pasangan calon yang diusung partai ini selalu menjadi pemenang. Pasangan calon kepala daerah yang diusung PDI-P seperti menggenggam tiket emas.

Pada pilkada 9 Desember nanti terdapat tiga pasangan calon yang maju memperebutkan kursi orang nomor satu di Kota Bandar Lampung. Pasangan nomor urut satu ialah Rycko Menoza-Johan Sulaiman yang diusung koalisi Partai Golkar dan Partai Keadilan Sejahtera (PKS).

Editor:
A Tomy Trinugroho
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000