logo Kompas.id
RisetMomentum Politik Biden-Harris
Iklan

Momentum Politik Biden-Harris

Peluang Joe Biden dan Kamala Harris terbuka lebar. Tren Keterpilihannya menunjukkan arah positif dan menjadi momentum menggeser dominasi Donald Trump.

Oleh
Rangga Eka Sakti
· 6 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/N0M23CHT_Bun4qOsyqS8ULlvf6M=/1024x682/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F08%2FUSA-ELECTIONBIDEN-HARRIS_91095391_1597290259.jpg
Kompas

Kandidat presiden dari Partai Demokrat dan mantan Wakil Presiden Joe Biden dan kandidat wakil presiden Senator Kamala Harris terlihat di panggung selama acara kampanye. Foto ini merupakan penampilan bersama pertama mereka sejak Biden menunjuk Harris sebagai pasangannya di Sekolah Menengah Alexis Dupont di Wilmington, Delaware, AS ,12 Agustus 2020.

Duo Joe Biden dan Kamala Harris kian mendapatkan momentum politiknya. Persona dan latar belakang Harris sebagai figur politisi perempuan minoritas berpotensi untuk mendongkrak popularitas Biden yang sedang memiliki tren positif beberapa waktu terakhir. Dengan kombinasi tersebut, kemungkinan pasangan calon ini untuk meruntuhkan benteng pertahanan Partai Republikan semakin besar.

Persaingan menuju kursi AS 1 semakin mendekati puncaknya. Setelah terpilih menjadi kandidat resmi calon presiden AS dari Partai Demokrat, Joe Biden mengumumkan Kamala Harris sebagai partner yang akan mendampinginya di surat suara. Keputusan Biden menimang Harris menjadi pelunas janjinya untuk memilih calon wakil presiden perempuan yang disampaikannya lima bulan silam.

Editor:
yohanwahyu
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000