logo Kompas.id
Politik & HukumKPU Siapkan Empat Model...
Iklan

KPU Siapkan Empat Model Simulasi Dapil DPR

KPU siapkan empat model simulasi daerah pemilihan pemilu anggota DPR yang dikonsultasikan dalam rapat di DPR besok. Untuk menjaga proporsionalitas dapil, pertimbangan hukum MK harus digunakan untuk pilih model dapil.

Oleh
IQBAL BASYARI
· 4 menit baca
Ketua KPU Hasyim Asy'ari (ketiga dari kanan) didampingi anggota KPU, Mochammad Afifuddin (kiri), Idham Holik (kedua dari kanan), dan August Mellaz (kanan), serta mantan Ketua KPU periode 2004-2007 sekaligus Guru Besar Ilmu Politik Universitas Airlangga, Prof Ramlan Surbakti (ketiga dari kiri), dan dosen Ilmu Hukum Universitas Nahdlatul Ulama Indonesia Jakarta, Ahsanul Minan (kedua dari kiri), menyampaikan keterangan pers di Kantor KPU, Jakarta, Rabu (21/12/2022).
ADRYAN YOGA PARAMADWYA

Ketua KPU Hasyim Asy'ari (ketiga dari kanan) didampingi anggota KPU, Mochammad Afifuddin (kiri), Idham Holik (kedua dari kanan), dan August Mellaz (kanan), serta mantan Ketua KPU periode 2004-2007 sekaligus Guru Besar Ilmu Politik Universitas Airlangga, Prof Ramlan Surbakti (ketiga dari kiri), dan dosen Ilmu Hukum Universitas Nahdlatul Ulama Indonesia Jakarta, Ahsanul Minan (kedua dari kiri), menyampaikan keterangan pers di Kantor KPU, Jakarta, Rabu (21/12/2022).

JAKARTA, KOMPAS — Komisi Pemilihan Umum menyiapkan empat model simulasi daerah pemilihan pemilu anggota Dewan Perwakilan Rakyat yang akan dikonsultasikan dalam Rapat Dengar Pendapat Komisi II DPR, Rabu (11/1/2023). Model dapil yang dipilih hendaknya mengikuti pertimbangan hukum Mahkamah Konstitusi agar menjaga proporsionalitas dapil di Pulau Jawa dan luar Jawa.

Wakil Ketua Komisi II Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) dari Fraksi Partai Nasdem, Saan Mustopa, mengatakan, rapat dengar pendapat (RDP) dengan penyelenggara pemilu mengagendakan membahas segala hal terkait tahapan pemilu, termasuk pendapilan kewenangannya berada di Komisi Pemilihan Umum (KPU).

Editor:
SUHARTONO
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000