logo Kompas.id
Politik & HukumPekerjaan Rumah Pemberantasan ...
Iklan

Pekerjaan Rumah Pemberantasan Korupsi dan Penegakan Hukum

Korupsi masih menjadi persoalan yang disorot publik sepanjang tahun 2022 ini. Meskipun mendapatkan apresiasi dari sebagian besar publik, empat dari 10 responden menyebut kinerja pemberantasan korupsi masih buruk

Oleh
Arita Nugraheni/Litbang Kompas
· 5 menit baca
Korupsi yang masih merajalela di negeri ini membuat prihatin masyarakat yang diwujudkan melalui pesan kritik sosial seperti terlihat di Sudimara, Ciledug, Tangerang, Banten, Jumat (23/12/2022). Berdasarkan data Transparency International, peringkat Indonesia tergolong rendah di Indeks Persepsi Korupsi 2021. Peringkat Indonesia ada di nomor 96 dari 180 negara.
KOMPAS/HENDRA A SETYAWAN

Korupsi yang masih merajalela di negeri ini membuat prihatin masyarakat yang diwujudkan melalui pesan kritik sosial seperti terlihat di Sudimara, Ciledug, Tangerang, Banten, Jumat (23/12/2022). Berdasarkan data Transparency International, peringkat Indonesia tergolong rendah di Indeks Persepsi Korupsi 2021. Peringkat Indonesia ada di nomor 96 dari 180 negara.

Publik mengapresiasi kinerja pemerintah di bidang politik sepanjang tahun 2022 ini. Sejumlah rancangan undang-undang disahkan dan tahapan pemilu dijalankan. Namun, masih cukup banyak pekerjaan pemerintah dalam hal pemberantasan korupsi dan penegakan hukum.

Tidak dimungkiri, kondisi pandemi Covid-19 memengaruhi kinerja pemerintah di berbagai bidang, terutama politik dan ekonomi. Hal itu oleh karena pemerintah fokus pada pengendalian pandemi dan mengatasi dampak sosial yang ditimbulkannya. Meski demikian, di tahun ketiga pandemi, keberhasilan kerja pemerintah mengendalikan pandemi harus bisa mengungkit kinerja di bidang-bidang lain, terutama politik dan hukum.

Editor:
ANITA YOSSIHARA
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000